Indeks masih berpotensi menguat lebih lanjut dari faktor sentimen inflow (investor asing net buy Rp 2.3 triliun di pekan ini), fundamental (pertumbuhan ekonomi, kinerja emiten H1 dan mata uang rupiah) dan teknikal yang extend bullish (wave 5/3), seharusnya menopang kinerja IHSG hingga pekan depan. Kendati indeks saham AS memperlihatkan fase koreksi dari lemahnya fundamental ekonomi AS, ekonomi Jepang dan risk aversion diantara investor global (Survey Merrill Lynch). Indeks berpeluang menguat ke target 3.150 (target GSM di Q3 2010) dan 3.400 (target GSM akhir tahun).
Saksikan Power Breakfast Saham setiap hari Rabu & Jumat, jam 9.00-09.40 WIB di Channel Business 95 MNC Indovision.
Berikut sample Top Pick Jumat 20-08
Close all position (04/08): Mayoritas profit diatas 15% sejak (19/07).
BNI Technical Analysis 20-08 (ASII/BBRI/JPFA/ISAT) :
Molindo Raya Industrial (Manufacture sector)
Listing Date TBA Offering periode TBA
Offered share 650,000,000 shr
Price TBA Waran Bonus N/a
Underwritter Mandiri Sekuritas
CBP Indofood (Oktober)/Krakatau Steel/Garuda/Tower/Newmont/Borneo Lumbung Energy are next
Check out my blog (Gallery Saham Mania): globalmarketstrategist.blogspot.com
No comments:
Post a Comment