Monday, October 11, 2010

Laporan & Rumor Saham Indonesia 11-10

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berhasil ditutup di zona positif dengan penguatan tipis tidak sampai 2 poin. Koreksi saham INDF dan ICBP menjadi salah satu penghambat laju kenaikan IHSG. IHSG dibuka naik tipis ke level 3.547,722 dan kemudian melanjutkan penguatan ke level 3.575,239, naik 29 poin dari penutupan akhir pekan lalu di level 3.546,954. Aksi beli massal sempat membuat IHSG naik cukup tinggi tadi pagi. Tren bursa-bursa regional Asia yang juga didominasi penguatan memberikan semangat IHSG di awal perdagangan.

Namun rupanya, penguatan tidak bertahan lama. Koreksi tajam saham Indofood (INDF) dan Indofood CBP (ICBP) dimotori tekanan jual asing memicu aksi jual pada saham-saham unggulan lainnya. Razia produk Indomie di Taiwan disusul penyetopan penjualan Indomie di Hong Kong membuat investor memutuskan melakukan aksi jual. Apalagi, Macquarie dan JP Morgan langsung memangkas target harga INDF menjadi Rp 4.800 per saham dan Rp 4.650 per saham karena kasus ini. IHSG pun jatuh ke zona negatif meskipun tidak seberapa. Untungnya, di akhir perdagangan, pelaku pasar melakukan pembelian dan berhasil membuat IHSG mengakhiri perdagangan di zona positif.

Pada penutupan perdagangan Senin (11/10/2010), IHSG hanya naik tipis 1,792 poin (0,05%) ke level 3.548,746. Sedangkan Indeks LQ 45 naik tipis 1,694 poin (0,25%) ke level 661,099. Perdagangan hari ini berjalan ramai dengan frekuensi transaksi di seluruh pasar 144.359 kali pada volume 6,191 miliar lembar saham senilai Rp 5,911 triliun. Sebanyak 109 saham naik, 114 saham turun dan 86 saham stagnan. Transaksi investor asing mencatat pembelian bersih (foreign net buy) tipis sebesar Rp 105,103 miliar.

Bursa-bursa regional Asia didominasi penguatan:
    * Indeks Shanghai naik 68,20 poin (2,49%) ke level 2.806,94.
    * Indeks Hang Seng naik 263,13 poin (1,15%) ke level 23.207,31.
    * Indeks Straits Times naik tipis 7,41 poin (0,23%) ke level 3.160,08.

Saham-saham yang naik signifikan dan masuk dalam jajaran top gainers diantaranya Bir Bintang (MLBI) naik Rp 3.000 ke Rp 203.000, Astra Agro (AALI) naik Rp 1.500 ke Rp 22.600, HM Sampoerna (HMSP) naik Rp 450 ke Rp 21.800, Unilever (UNVR) naik Rp 300 ke Rp 17.350. Sementara saham-saham yang turun cukup tinggi dan masuk dalam kategori top losers antara lain Bank Ekonomi (BAEK) turun Rp 675 ke Rp 2.300, Astra International (ASII) turun Rp 550 ke Rp 56.400, Indo Tambang (ITMG) turun Rp 550 ke Rp 42.700.
http://www.detikfinance.com/read/2010/10/11/160910/1461368/6/diganjal-duo-indofood-ihsg-cuma-naik-1-poin

BEI Pantau Duo Indofood dan Dugaan Kandungan Berbahaya dalam Indomie
http://www.detikfinance.com/read/2010/10/11/124811/1461086/6/bei-pantau-duo-indofood-dan-dugaan-kandungan-berbahaya-dalam-indomie

Defisit APBN 2011 Naik, Utang Ikutan Naik Lagi
http://www.detikfinance.com/read/2010/10/11/155304/1461352/4/defisit-apbn-2011-naik-utang-ikutan-naik-lagi

Laris Manis di Taiwan, Kasus Indomie 'Berbahaya' Berindikasi Perang Dagang
http://www.detikfinance.com/read/2010/10/11/141628/1461188/4/laris-manis-di-taiwan-kasus-indomie-berbahaya-berindikasi-perang-dagang

Mirip Kasus CPO, RI Khawatir Indomie Jadi Korban Perang Dagang
http://www.detikfinance.com/read/2010/10/11/150330/1461303/4/mirip-kasus-cpo-ri-khawatir-indomie-jadi-korban-perang-dagang

2 Emiten Properti Lippo Cetak Laba Rp 400 Miliar
http://www.detikfinance.com/read/2010/10/11/145939/1461285/6/2-emiten-properti-lippo-cetak-laba-rp-400-miliar

Aliran Modal Makin Deras, 'Bubble' Ekonomi Harus Makin Diwaspadai
http://www.detikfinance.com/read/2010/10/11/140559/1461176/5/aliran-modal-makin-deras-bubble-ekonomi-harus-makin-diwaspadai

Analis: 'Buy'! Penurunan Saham Indofood Hanya Sesaat
http://www.inilah.com/news/read/ekonomi/2010/10/11/882011/analis-buy-penurunan-saham-indofood-hanya-sesaat/

Laba Bersih Lippo Cikarang Naik 37,74% di Q3-2010
http://www.inilah.com/news/read/ekonomi/2010/10/11/881841/laba-bersih-lippo-cikarang-naik-3774-di-q3-2010/

Bangun Mal, Lippo Karawaci Siapkan Dana US$975 Juta
http://www.inilah.com/news/read/ekonomi/2010/10/11/881791/bangun-mal-lippo-karawaci-siapkan-dana-us$975-juta/

Intiland Tawarkan Graha Natura Rp3 Jt/Meter Persegi
http://www.inilah.com/news/read/ekonomi/2010/10/11/881131/intiland-tawarkan-graha-natura-rp3-jt/meter-persegi/

Masih Ada Saham Properti Murah
http://www.inilah.com/news/read/ekonomi/2010/10/11/880451/masih-ada-saham-properti-murah/

Laba Bersih LPKR Naik 29% di Q3-2010
http://www.inilah.com/news/read/ekonomi/2010/10/11/880951/laba-bersih-lpkr--naik-29-di-q3-2010/

Indomie Diduga Berbahaya, Saham INDF dan ICBP Terkapar
http://www.detikfinance.com/read/2010/10/11/104519/1460935/6/indomie-diduga-berbahaya-saham-indf-dan-icbp-terkapar

Inilah Bantahan Indofood CBP Soal Indomie Berpengawet
http://www.inilah.com/news/read/ekonomi/2010/10/11/880961/inilah-bantahan-indofood-cbp-soal-indomie-berpengawet/

GAPMMI: Indomie 'Berbahaya' di Taiwan Terkontaminasi Selama Pengiriman
http://www.detikfinance.com/read/2010/10/11/105720/1460951/6/gapmmi-indomie-berbahaya-di-taiwan-terkontaminasi-selama-pengiriman

Produksi CPO AALI per September 2010 Naik 29,9% YoY
http://www.inilah.com/news/read/ekonomi/2010/10/11/880901/produksi-cpo-aali-per-september-2010-naik-299-yoy/

Bank Sinarmas Layak Diburu
http://www.inilah.com/news/read/ekonomi/2010/10/11/880371/bank-sinarmas-layak-diburu/

Akuisisi Newmont Siap Angkat BUMI
http://www.inilah.com/news/read/ekonomi/2010/10/11/878961/akuisisi-newmont-siap-angkat-bumi/

Saham BTON Layak Dilirik!
http://www.inilah.com/news/read/ekonomi/2010/10/11/880741/saham-bton-layak-dilirik/

Cermati! RIGS Bakal Dapat Dana Segar
http://www.inilah.com/news/read/ekonomi/2010/10/11/880731/cermati-rigs-bakal-dapat-dana-segar/

Ayo! Beli Saham DEWA
http://www.inilah.com/news/read/ekonomi/2010/10/11/880711/ayo-beli-saham-dewa/

Saham MASA Berpeluang Digiring ke Rp500
http://www.inilah.com/news/read/ekonomi/2010/10/11/880701/saham-masa-berpeluang-digiring-ke-rp500/

Awal Pekan, Cermati Saham Properti
http://www.inilah.com/news/read/ekonomi/2010/10/11/880041/awal-pekan-cermati-saham-properti/

Inilah Saham Pilihan Hari Ini
http://www.inilah.com/news/read/ekonomi/2010/10/11/880391/inilah-saham-pilihan-hari-ini/

Aksi Korporasi Pacu BUMI Sepekan
http://www.inilah.com/news/read/ekonomi/2010/10/09/877901/aksi-korporasi-pacu-bumi-sepekan/

Prospek Laba China Tekan Bursa Asia
http://www.inilah.com/news/read/ekonomi/2010/10/08/877671/prospek-laba-china-tekan-bursa-asia/

Ulasan Sepekan
IHSG Masih Aman dari Perang Mata Uang
http://www.detikfinance.com/read/2010/10/11/065056/1460761/6/ihsg-masih-aman-dari-perang-mata-uang

Rekomendasi Saham
IHSG Siap Merayap Naik
http://www.detikfinance.com/read/2010/10/11/073730/1460783/6/ihsg-siap-merayap-naik

Melejit 200%, Saham TOTO Kena Suspensi
http://www.detikfinance.com/read/2010/10/11/100243/1460888/6/melejit-200-saham-toto-kena-suspensi

Tender Offer AQUA Digelar November 2010
http://www.detikfinance.com/read/2010/10/10/164408/1460522/6/tender-offer-aqua-digelar-november-2010

Indosat Gugat PGN Rp 4,1 Miliar
http://www.detikfinance.com/read/2010/10/10/132906/1460435/6/indosat-gugat-pgn-rp-41-miliar

Ulasan Sepekan
Koreksi Saham Astra Hadang IHSG dari Level 3.600
http://www.detikfinance.com/read/2010/10/10/174619/1460570/6/koreksi-saham-astra-hadang-ihsg-dari-level-3600

PTRO akan menggelar stock split 1:10
http://www.bursarumor.com/?q=node/79266

Harga emas terus bergerak mendekati rekor
http://www.bursarumor.com/?q=node/79271

Tiga opsi suntikan modal buat SMMT
http://www.bursarumor.com/?q=node/79269

SMRA optimistis pendapatan 2010 bakal naik 60%
http://www.bursarumor.com/?q=node/79268

MPPA undang lima peritel global
http://www.bursarumor.com/?q=node/79265

Rupiah Senin Pagi Menguat 3 Poin ke 8.925
http://www.inilah.com/news/read/ekonomi/2010/10/11/880811/rupiah-senin-pagi-menguat-3-poin-ke-8925/

Rekomendasi Saham
http://investasi.kontan.co.id/v2/rekomendasi

Harga Saham KS di Bawah Rp 1.500
http://www.investorindonesia.com/index.php?option=com_content&task=view&id=90647&Itemid=

Komoditi yang harus dicermati pekan ini
http://www.bursarumor.com/?q=node/79247

PP Incar Mayoritas di PLTG Jambi-Palembang
http://economy.okezone.com/read/2010/10/11/320/381081/pp-incar-mayoritas-di-pltg-jambi-palembang

PT Timah Targetkan Laba Rp314 Miliar Lebih
http://www.antaranews.com/berita/1286741982/pt-timah-targetkan-laba-rp314-miliar-lebih

Bank Mega Siapkan Kredit UMKM Rp30 Milyar
http://www.antaranews.com/berita/1286737268/bank-mega-siapkan-kredit-umkm-rp30-milyar

Ekonomi Indonesia Bisa Tumbuh 6,9% di 2011
http://www.detikfinance.com/read/2010/10/08/161449/1459195/4/ekonomi-indonesia-bisa-tumbuh-69-di-2011?f9911023

2 Jaringan Supermarket di Hong Kong Juga Stop Jual Indomie
http://www.detikfinance.com/read/2010/10/11/112134/1460981/4/2-jaringan-supermarket-di-hong-kong-juga-stop-jual-indomie

No comments:

Post a Comment

Kalender Ekonomi & Event


Live Economic Calendar Powered by Forexpros - The Leading Financial Portal